Kapasitor Kipas Angin: Fungsi, Cara Kerja dan Harga
Mungkin Anda pernah membongkar kipas angin dan melihat ada kotak hitam di dalamnya. Kotak hitam itu adalah kapasitor kipas angin yang diperlukan agar kipas dapat bekerja dengan lancar.
Kapasitor merupakan komponen yang sangat penting untuk kipas angin. Sebuah kipas angin tanpa kapasitor tidak akan dapat hidup dan berputar. Agar lebih paham, mari simak penjelasan mengenai kapasitor kipas angin dan fungsinya di bawah ini.
Kapasitor adalah komponen elektronika pasif berupa 2 pelat konduktor logam yang dipisahkan oleh sebuah isolator. Kapasitor kipas angin akan menyimpan energi listrik dan mengubahnya menjadi tenaga mekanik untuk memutar kipas.
Kapasitor berperan pula dalam mengatur kecepatan putaran kipas dan menjaga pengoperasian kipas angin supaya tetap stabil.
Meski demikian, jika Anda perlu melakukan penggantian, usahakan besarnya tidak terlalu jauh dari ukuran kapasitor bawaan pabrik.
Apabila kapasitas yang Anda cari agak sulit didapatkan, pilihlah kapasitor lain dengan kapasitas yang tidak terlalu jauh dari kebutuhan. Misalnya, untuk mengganti kapasitor 2uF, Anda dapat menggunakan kapasitor dengan kapasitas 2,5uF.
Perlu diketahui, mengganti kapasitor dengan kapasitas lebih rendah dari yang dibutuhkan menyebabkan baling-baling berputar lebih lambat dari yang semestinya. Namun, jika Anda menggantinya dengan kapasitas yang jauh lebih besar, baling-baling akan berputar terlalu cepat.
Apabila Anda memakai kapasitor dengan kapasitas yang jauh lebih besar dari yang dibutuhkan, motor akan bekerja dengan kecepatan yang jauh lebih tinggi dari biasanya. Akibatnya, motor menjadi terlalu panas dan akhirnya terbakar.
Ukur menawarkan berbagai keunggulan untuk menghasilkan pengalaman berbelanja online yang menyenangkan bagi Anda, seperti:
Ukur.com menyediakan segala jenis kebutuhan bangunan dan komponen listrik termasuk kapasitor kipas angin. Kunjungi situs web kami untuk mendapatkan berbagai produk terbaik dengan harga yang wajar.
Kapasitor merupakan komponen yang sangat penting untuk kipas angin. Sebuah kipas angin tanpa kapasitor tidak akan dapat hidup dan berputar. Agar lebih paham, mari simak penjelasan mengenai kapasitor kipas angin dan fungsinya di bawah ini.
Apa Itu Kapasitor Kipas Angin?
Kapasitor berperan pula dalam mengatur kecepatan putaran kipas dan menjaga pengoperasian kipas angin supaya tetap stabil.
Fungsi Kapasitor Kipas Angin
Kapasitor menampung muatan listrik ketika dihubungkan ke rangkaian listrik dan jika diperlukan, akan melepaskan muatan tersebut. Adapun tugas kapasitor untuk kipas angin antara lain adalah:1. Memberikan Tenaga Awal untuk Memulai Putaran
Untuk menghasilkan putaran awal, sebuah kipas angin membutuhkan daya yang cukup besar. Daya ini diambil dari muatan listrik yang tersimpan di dalam kapasitor sehingga kipas angin dapat beroperasi dan memulai putaran.2. Menentukan Kecepatan Putaran
Kapasitor dapat mempengaruhi kecepatan putaran sebuah kipas angin. Semakin besar ukuran kapasitor kipas angin yang Anda gunakan, semakin cepat putaran yang dihasilkan. Demikian juga sebaliknya.Meski demikian, jika Anda perlu melakukan penggantian, usahakan besarnya tidak terlalu jauh dari ukuran kapasitor bawaan pabrik.
3. Menjaga Putaran Tetap Stabil
Anda dapat mengatur kecepatan putaran kipas angin agar tetap stabil sesuai yang dibutuhkan dengan pengaturan arus listrik yang melalui kapasitor.4. Meredam Lonjakan Arus dan Menjaga Sistem
Kapasitor berperan untuk meredam lonjakan arus saat awal menyalakan kipas angin sehingga menghindari tekanan berlebih pada sistem kelistrikan. Oleh karenanya komponen ini sekaligus menjaga sistem pengoperasian dan kinerja sehingga membuat kipas angin lebih awet.Ukuran Kapasitor Kipas Angin
Kapasitor dengan kapasitas mulai dari 1,5uF hingga 4uF sering digunakan untuk kipas angin listrik. Anda dapat membeli di marketplace Ukur untuk mendapatkan kapasitor kipas angin sesuai ukuran yang Anda butuhkan.Apabila kapasitas yang Anda cari agak sulit didapatkan, pilihlah kapasitor lain dengan kapasitas yang tidak terlalu jauh dari kebutuhan. Misalnya, untuk mengganti kapasitor 2uF, Anda dapat menggunakan kapasitor dengan kapasitas 2,5uF.
Perlu diketahui, mengganti kapasitor dengan kapasitas lebih rendah dari yang dibutuhkan menyebabkan baling-baling berputar lebih lambat dari yang semestinya. Namun, jika Anda menggantinya dengan kapasitas yang jauh lebih besar, baling-baling akan berputar terlalu cepat.
Apabila Anda memakai kapasitor dengan kapasitas yang jauh lebih besar dari yang dibutuhkan, motor akan bekerja dengan kecepatan yang jauh lebih tinggi dari biasanya. Akibatnya, motor menjadi terlalu panas dan akhirnya terbakar.
Harga Kapasitor Kipas Angin
Untuk mengetahui berapa harga kapasitor kipas angin, Anda dapat langsung menuju ke situs web Ukur.com. Kami adalah marketplace yang memudahkan Anda untuk berbelanja berbagai kebutuhan bangunan, seperti komponen kelistrikan, interior, perabotan, dan kaca secara online.Ukur menawarkan berbagai keunggulan untuk menghasilkan pengalaman berbelanja online yang menyenangkan bagi Anda, seperti:
1. Produk Terlengkap
Ukur.com menyediakan kebutuhan konstruksi, baik eksterior maupun interior yang terlengkap dan pasti berkualitas.2. Transaksi Mudah
Kami menyediakan berbagai metode pembayaran yang memudahkan Anda untuk melakukan transaksi pembelian di Ukur.com. Semua transaksi dijamin aman karena menggunakan bank dan platform pembayaran yang terpercaya.3. Merchant Terpercaya
Seluruh merchant yang tergabung di dalam Ukur.com telah melalui proses verifikasi sehingga dipastikan aman untuk melakukan transaksi.Ukur.com menyediakan segala jenis kebutuhan bangunan dan komponen listrik termasuk kapasitor kipas angin. Kunjungi situs web kami untuk mendapatkan berbagai produk terbaik dengan harga yang wajar.