Tips Memilih Jasa Pengiriman Barang Secara Tepat
Jasa pengiriman barang yang terpercaya adalah partner semua orang, khususnya bagi Anda yang memiliki usaha yang mengharuskan pengiriman barang dari dalam ke luar daerah.
Jasa ekspedisi itu sendiri terdiri dari beberapa pengiriman, yaitu pengiriman darat dengan mobil box dan truk, pengiriman laut dengan kapal besar, dan via udara dengan kapal terbang.
Banyak sekali jasa ekspedisi, namun sedikit jasa pengiriman barang yang bisa dipercaya. Apalagi memenuhi kebutuhan Anda dalam pengiriman barang yang memuaskan.
Bandingkan tarif satu ekspedisi dengan ekspedisi lainnya, sebelum Anda memilih. Apalagi sekarang lebih mudah untuk melakukannya, banyak aplikasi milik jasa ekspedisi serta website resminya untuk mengecek tarif.
Dengan mengetahui pelayanan apa yang akan diberikan, maka Anda bisa menilai apakah ekspedisi tersebut worth it atau tidak.
Banyak sekali jasa ekspedisi, namun sedikit jasa pengiriman barang yang bisa dipercaya. Apalagi memenuhi kebutuhan Anda dalam pengiriman barang yang memuaskan.
Misalnya mendapatkan asuransi paket, jaminan tepat waktu pengiriman, jangkauan pengiriman yang luas dan lain sebagainya. Oleh sebab itu, butuh pemilihan yang teliti sebelum memutuskan mengirim paket via ekspedisi tersebut.
Untuk Anda yang sedang mencari jasa pengiriman barang yang terpercaya, dengan pelayanan terbaik, maka di bawah ini bisa jadi tips yang perlu Anda laksanakan. Dengan mengikuti tips yang akan disampaikan berikut, diharapkan Anda bisa mendapatkan pelayanan terbaik dan memuaskan dari jasa ekspedisi.
Tips untuk Memilih Ekspedisi yang Terpercaya
1. Cek Legalitas Perusahan Ekspedisi
Sebelum memutuskan untuk menggunakan jasa ekspedisi tersebut, lebih baik Anda memastikan dulu jika perusahaannya memiliki kredibilitas yang memuaskan. Memiliki alamat kantor yang jelas, cabang yang jelas, legalitas hukum yang resmi, dan lain sebagainya.Anda bisa juga mengecek websitenya, jasa pengiriman yang terpercaya pasti memiliki situs website resmi yang berisi informasi lengkap mengenai jasa pengiriman barang itu sendiri.
Tentu akan sangat merepotkan bukan? Demikian pula jika Anda ingin mengirimkan barang ke luar negeri, tentu butuh shipper yang bisa mengantarkannya sampai tujuan dengan selamat.
2. Cek Jangkauan Pengiriman
Jangan tergiur dengan segudang promo, ketahui dulu apakah jasa ekspedisi tersebut melayani jangkauan pengiriman yang luas? Sebab jika alamat pengiriman yang Anda tuju tidak termasuk dalam jangkauan pengirimanya, maka paket Anda akan dikirimkan ke kecamatan atau ke kabupaten terdekat dengan alamat tersebut dan paket pun harus diambil manual.Tentu akan sangat merepotkan bukan? Demikian pula jika Anda ingin mengirimkan barang ke luar negeri, tentu butuh shipper yang bisa mengantarkannya sampai tujuan dengan selamat.
3. Tarif Pengiriman Paket Paling Kompetitif
Bagaimanapun juga, tarif paket memegang peranan yang sangat penting. Apalagi jika paket yang Anda kirimkan ukurannya besar, tentu ingin mendapatkan tarif paling murah yang bisa didapatkan.Bandingkan tarif satu ekspedisi dengan ekspedisi lainnya, sebelum Anda memilih. Apalagi sekarang lebih mudah untuk melakukannya, banyak aplikasi milik jasa ekspedisi serta website resminya untuk mengecek tarif.
4. Ketahui Pelayanan yang Akan Diberikan
Bukan cuma tarif yang kompetitif saja, namun juga pelayanannya. Pastikan jasa ekspedisi tersebut bisa berikan kepuasan untuk Anda sebagai pelanggannya. Baik itu dalam antar jemput paket gratis, dapat ekstra bubble wrap, jaminan barang tepat waktu sampai dan lain sebagainya.Dengan mengetahui pelayanan apa yang akan diberikan, maka Anda bisa menilai apakah ekspedisi tersebut worth it atau tidak.
Pastikan juga Anda melihat testimoni dari pelanggan sebelumnya, apakah mereka merasa puas atau tidak? Sehingga Anda pun bisa memutuskan untuk menggunakan jasa ekspedisi tersebut atau memilih ekspedisi yang lainnya.
Demikian adalah beberapa tips yang bisa Anda lakukan untuk mencari jasa ekspedisi yang terpercaya, salah satu rekomendasi adalah Shipper. Adapun Shipper ini adalah agregator logistik dan jasa warehouse terpercaya di Indonesia. Bukan hanya menyewakan gudang yang terpercaya, namun juga jasa pengiriman barang yang kredibel. Silahkan check website https://shipper.id/ untuk informasi yang lebih lanjut.
5. Mampu Tepat Waktu Pengiriman
Jangan salah, Anda boleh mencari espedisi yang mampu menjanjikan tepat waktu pengiriman. Sebab banyak pula ekspedisi yang bahkan bisa lebih cepat dari tenggat waktu yang ditentukan. Yang penting tidak meleset jauh dari waktu yang dijanjikan, kalaupun ada kondisi yang tak disangka, setidaknya ekspedisi akan memberikan kabar pada Anda sebagai pemilik paket.6. Kemudahan Dalam Melacak Status Barang
Wajar sekali jika seseorang merasa khawatir akan paketnya dan ingin mengecek terus. Apalagi jika paketnya berisi barang yang penting dan ingin dikirim ke tempat yang jauh. Pilih jasa pengiriman barang yang menyediakan fitur cek resi dan status pengiriman, sehingga Anda bisa dengan mudah mengecek lokasi paket Anda.Demikian adalah beberapa tips yang bisa Anda lakukan untuk mencari jasa ekspedisi yang terpercaya, salah satu rekomendasi adalah Shipper. Adapun Shipper ini adalah agregator logistik dan jasa warehouse terpercaya di Indonesia. Bukan hanya menyewakan gudang yang terpercaya, namun juga jasa pengiriman barang yang kredibel. Silahkan check website https://shipper.id/ untuk informasi yang lebih lanjut.